Takdir bukanlah suatu ketetapan yang telah dipastikan sejak awal. Semua tergantung dengan hasil ikhtiar dan tawakal seseorang.
Nggak ada orang yang ditakdirkan menjadi dokter. Yang ada, muncul orang-orang yang ingin menjadi dokter, memiliki tujuan yang baik dengan ingin menjadi dokter, terus-menerus belajar menjadi dan melalui tahap-tahap yang mesti dilewati untuk menjadi dokter, lalu konsisten berdoa meminta ridha Allah untuk melapangkan jalannya. Jika sudah begitu, tinggal tawakal kepada Allah, insyaAllah jika itu semua untuk tujuan yang baik, Allah akan menunjukkan jalanNya.
Maka untuk semua cita-cita, jangan menunggu dia datang, tapi teruslah berusaha dan berdoa untuk menggapainya. Tetap semangat !
Quote by Haryo Wisanggeni
= to be continued =
No comments:
Post a Comment