Sunday, March 14, 2010

teman mikro

di kampus saya ada mata kuliah bernama mikroekonomi yang biasa disebut mikro.
memiliki teman mikro berarti memiliki seorang teman yang berada di kelas mikro yang sama.

teman mikro adalah seseorang yang akan mengingatkan anda ketika kelas akan diadakan, memberi tahu adanya tugas kuis dan peer, mengajari anda, memperhatikan anda supaya tidak bolos, menginformasikan jika akan diadakan kelas tambahan, bahkan mungkin mengabsenkan ketika anda berhalangan hadir :P

anda tidak boleh tidak lulus di mata kuliah ini karena jika demikian anda terpaksa mencari teman mikro yang baru sembari mengulang materi yang biar sudah diulang untuk kedua kalinya tetap saja terasa susaaaahhh..

apakah anda punya teman mikro ? :D

2 comments:

Fenty said...

apa itu ekonomi mikro ?? hehehehe *emang gak pernah tau* :p

alia pewe said...

@fenty: itu belajar ttg ekonomi skala kecil mbak. pelakunya hanya satu pembeli dan satu penjual tapi ribetnyaaa minta ampun >.<