Wednesday, March 11, 2015

Event di Pertengahan Maret 2015

Gw mau share juga ah poster acaranya di sini, siapa tau ada yang berminat :D


Pemutaran film gratis yang berkumpul menjadi antologi Surat Cinta untuk Jakarta. Awalnya diputar di TIM pada tanggal 14-19 Februari 2015, tapi kemudian pemutarannya diperpanjang di Blitz Megaplex Pacific Place pada tanggal 7 Maret pukul 20.00 WIB, 13 Maret pukul 19.00 WIB, dan 14 Maret 17.00 WIB.



Festival film pendek yang diadakan di Epicentrum XXI tanggal 18-22 Maret 2015. Festivalnya terdiri dari pemutaran film karya para finalis dari berbagai tema dan juga workshop dan seminar dari berbagai pembicara. Untuk jadwal lengkapnya bisa dicek di http://www.21shortfilm.com/ (link).




Kayaknya posternya cukup memperlihatkan isi acara dan kapan diadakannya ya. Beda sama 2 acara di atas yang kayaknya gw sepertinya bisa ikuti (walaupun yang festival short film itu gw nggak ikut sih nunggu film finalnya muncul aja), kalo acara yang ini agak fix gw ga bisa ikut. Padahal gw pengen bangetttttt. Gw penggemar puisi Pak SDD dan pengen bisa ikutan bangetttttt.

Salah satu kenangan gw dengan beliau adalah gw pernah ikutan seminar di FIB dengan pembicara beliau. Pernah juga papasan sama beliau, tapi gw bukannya minta ttd atau foto bareng, gw cuma bisa terpana aja liat dia jalan lewat di depan gw, hahah. Abis malu juga mau minta ttd karena buku dia yang gw punya adalah hasil fotokopi dari buku perpus sma :p

----------

Well, ada yang tau acara menari lainnya? Let me know yaa :D

= to be continued =

No comments: